Indeks
Cerita Kita
Wednesday, December 31, 2025
No Result
View All Result
  • News
    • Economics & Culture
    • Entertaintment
    • Technology & Otomotive
  • Beauty
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Financial
  • Healthy
    • Activity
    • Food
    • Mood
  • Relationship
    • Dating
    • Married
    • Parenting
    • Sex
  • Review
    • Books
    • Hotel & Resto
    • Movie
    • Travelling
  • Inspirations
    • Profile
    • Story
  • K-POP
  • Event
#Quotes
Home Event

Bank Muamalat Ajak Millennial Hijrah

Ditulis oleh Andi Mardana
27 July 2019 wi
in Event
Bank Muamalat Ajak Millennial Hijrah
77
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

WomanIndonesia.co.id – Fenomena hijrah sudah sejak lama ada, namun saat ini di tangan milenial, hijrah menjadi sesuatu yang keren, kekinian, dan punya daya magnet ampuh dalam mempengaruhi sesama milenial muslim untuk ikutan berhijrah.

“Inilah gaya baru syiar Islam ala milenial, dimana menyebarkan kebaikan Islam bukan lagi dengan penanaman nilai secara indoktrinatif, tapi dengan menjadikan kebaikan Islam sebagai sebuah gaya hidup yang keren,” ungkap Achmad K Permana, Chief Executive Officer (CEO) PT Bank Muamalat Indonesia, Tbk dalam kegiatan “Hijrah Talk” di Muamalat Hijrah Coffee, Muamalat Tower, Jakarta (26/7).

Achmad K Permana menambahkan tren gaya hidup hijrah di kalangan milenial saat ini memang menjadi suatu hal yang positif. Namun, generasi milenial sebaiknya juga harus paham mengenai pengelolaan keuangan yang sesuai syariat.

“Oleh karena itu, Bank Muamalat juga ingin mengajak generasi milenial untuk hijrah dengan mengenal bank syariah,” kata Permana.

Salah satu terobosan pelayanan baru yang menyasar target generasi milenial, yakni Muamalat Hijrah Coffee. Muamalat Hijrah Coffee, merupakan perpaduan pelayanan nasabah Bank Muamalat berkonsep tempat nongkrong, yang modern, namun tetap profesional.

Melalui gerai Muamalat Hijrah Coffee, nasabah dapat merasakan pengalaman baru pelayanan perbankan yang dipadukan tempat ngopi. Dengan layanan operasional di hari kerja, Senin-Jumat, selama jam kerja, diharapkan dapat memudahkan dan mendekatkan nasabah dengan semua layanan Bank Muamalat.

“Kami terus berkomitmen mengajak masyarakat muslim Tanah Air untuk berhijrah untuk hidup yang lebih baik dan penuh berkah. Kami juga ingin terus mengedukasi masyarakat bahwa hijrah bukan hanya dari sisi ibadah saja, tetapi secara keseluruhan, termasuk sisi keuangan,” pungkasnya.

Pada kesempatan yang sama, Bank Muamalat juga menyerahkan hadiah Umrah gratis kepada pemenang Juara 1 Kompetisi Blog #AyoHijrah yakni Triani Retno Adiastuti yang telah membuat tulisan inspiratif dengan judul #AyoHijrah Bersama Bank Muamalat Indonesia, Hidup Tenang dan Berkah.

Kompetisi blog ini merupakan salah satu program dari gerakan #AyoHijrah, karena Bank Muamalat memahami bahwa semua orang memiliki momen hijrahnya masung-masing dan ingin mengajak para blogger untuk berani berbagi cerita tentang momen hijrah yang mereka akan atau sedang terapkan.

Hijrah punya makna yang luas. Bagi yang belum berhijrah, kampanye #AyoHijrah ini bisa jadi momentum untuk memulai, dan bagi yang sudah memulai berhijrah agar dapat melengkapi serta menyempurnakan diri dengan ajaran yang sesuai syariat.

“Kami tidak berhenti berinovasi untuk mengajak masyarakat untuk berani meningkatkan diri kearah yang lebih baik dan menciptakan solusi layanan perbankan berbasis syariah yang aman dan praktis, sehingga niat untuk berhijrah ke bank syariah dapat dilakukan lebih mudah,” tutup Permana.

Recommended By Editor

Gandeng Battle of Schools, Danamon Siapkan Solusi Finansial Berkelanjutan   

IMBEX 2025 Dibuka: Pusat Inovasi Parenting Modern yang Menghubungkan Brand, Komunitas, dan Keluarga Muda Indonesia

SIAL Interfood 2025: Panggung Diplomasi Kuliner Indonesia di Pentas Global

ALLPACK INDONESIA 2025 Jadi Katalis Transformasi Hijau Industri Manufaktur


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Share31Tweet19Pin7

RELATED ARTICLES

Kompetisi padel “Battle of Schools: Parents Edition”. yang disponsori oleh Danamon.
Event

Gandeng Battle of Schools, Danamon Siapkan Solusi Finansial Berkelanjutan   

4 weeks ago
IMBEX 2025 Dibuka: Pusat Inovasi Parenting Modern yang Menghubungkan Brand, Komunitas, dan Keluarga Muda Indonesia_Womanindonesia.co.id
Parenting

IMBEX 2025 Dibuka: Pusat Inovasi Parenting Modern yang Menghubungkan Brand, Komunitas, dan Keluarga Muda Indonesia

1 month ago
SIAL Interfood 2025: Panggung Diplomasi Kuliner Indonesia di Pentas Global_womanindonesia.co.id
Economics & Culture

SIAL Interfood 2025: Panggung Diplomasi Kuliner Indonesia di Pentas Global

2 months ago
ALLPACK INDONESIA 2025 Jadi Katalis Transformasi Hijau Industri Manufaktur_Womanindonesia.co.id
Event

ALLPACK INDONESIA 2025 Jadi Katalis Transformasi Hijau Industri Manufaktur

2 months ago
SING OUT LOUD 2025: Ketika Teknologi dan Bakat Bernyanyi Berpadu di Satu Panggung_Womanindonesia.co.id
Music

SING OUT LOUD 2025: Ketika Teknologi dan Bakat Bernyanyi Berpadu di Satu Panggung

2 months ago
Datang Ke ISEF 2025 Makin Mudah Dengan Free Shuttle Bus_Womanindonesia.co.id
Lifestyle

Datang Ke ISEF 2025 Makin Mudah Dengan Free Shuttle Bus

3 months ago
Next Post
RKB BNI Fest Hadirkan Keseruan Akhir Pekan di Halal Park

RKB BNI Fest Hadirkan Keseruan Akhir Pekan di Halal Park

WOMANINDONESIA

Informasi Terkini Untuk Perempuan Indonesia, Mulai Dari Kesehatan, Lifestyle, Keuangan, Fashion, Relationship, Food Review, Hot Issue Terkini dan Terbaru Hari Ini.

Topik Pilihan

usus makan uang bahan nasi run kerja anak iu kai sehat kesehatan ibu aman erha bar Indonesia os Me sel ikan alam

Informasi

  • About Us
  • Career
  • Media Kit
  • Contact Us
  • Sitemap

Alamat Redaksi

PT. Komunikasi Perkasa Indonesia. Epicentrum Walk Lt. 3 Unit A306-A307 Kawasan Rasuna Epicentrum Jl. HR. Rasuna Said, Kuningan, Jakarta 12960.

: halo@womanindonesia.co.id
: 0812 8877 7317
: +62 812 8877 7317
: +62 812 8877 7317

BLOGROLL

  • Womenpedia
  • Trend.co.id
  • Create.web.id
  • zonanusantara.com
  • Desa.or.id
  • RedJasa.com
  • School.sch.id
  • SEO.sch.id
  • SLI.sch.id
  • Urbanoir.net
  • YPI.ac.id
  • idkoe.com
  • Privacy Policy
  • Term & Conditions
  • Indeks

© 2021 womanindonesia.co.id - All rights reserved. | DMCA.com Protection Status

No Result
View All Result
  • News
    • Entertaintment
    • Politics
    • Economics & Culture
    • Technology & Otomotive
  • Lifestyle
    • Beauty
    • Fashion
    • Financial
  • Healthy
    • Activity
    • Food
    • Mood
  • Relationship
    • Dating
    • Parenting
    • Married
    • Sex
  • Review
    • Hotel & Resto
    • Books
    • Movie
    • Music
  • Inspirations
    • Profile
    • Story
  • K-POP
  • Motivasi
    • Jiwa Bahagia
  • Quotes
  • Event

© 2021 womanindonesia.co.id - All rights reserved. | DMCA.com Protection Status

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist