Indeks
Cerita Kita
Saturday, November 22, 2025
No Result
View All Result
  • News
    • Economics & Culture
    • Entertaintment
    • Technology & Otomotive
  • Beauty
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Financial
  • Healthy
    • Activity
    • Food
    • Mood
  • Relationship
    • Dating
    • Married
    • Parenting
    • Sex
  • Review
    • Books
    • Hotel & Resto
    • Movie
    • Travelling
  • Inspirations
    • Profile
    • Story
  • K-POP
  • Event
#Quotes
Home Inspirations Profile

Soimah, Meski Sudah Sukses Namun Tetap Hidup Sederhana

Ditulis oleh Andi Mardana
29 March 2022 wi
in Profile, Inspirations
Soimah, Meski Sudah Sukses Namun Tetap Hidup Sederhana_womanindonesia.co.id

Istimewa

77
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

Soimah adalah aktris Indonesia yang dikenal sebagai sosok yang sederhana meskipun berada di puncak popularitas.

Womanindonesia.co.id – Siapa sih yang tidak kenal dengan Soimah? Soimah Pancawati merupakan salah satu aktris yang multitalenta, menyanyi, melawak, repper dan Saat ini ia aktif sebagai dewan juri di berbagai acara program pencarian bakat di stasiun TV.

Ia bisa dibilang sebagai salah satu aktris tersibuk. Bagaimana tidak, seniman serba bisa ini selalu kebanjiran job tiap tahun sebagai juri kontes nyanyi.

Meski kini menjadi salah satu aktris ibukota, tapi ia tidak menjadi pribadi yang berbeda. Ia tetap tampil apa adanya sebagai dirinya sendiri. Saat tidak sedang bekerja, Soimah sering tampil sederhana dengan pakaian rumahan seperti kaos dan celana.

Ia pun pede tidak memakai riasan. Perempuan asal Bantul yang dijuluki Crazy Rich Yogyakarta ini juga dikenal rendah hati dan tak pernah sombong, lho.

Soimah, Meski Sudah Sukses Namun Tetap Hidup Sederhana_womanindonesia.co.id
Istimewa

Meskipun sudah jadi artis terkenal dan kaya raya, ia tak pernah malu mengenakan kaus murah biasa. Bahkan, saat memamerkan koleksi tanaman mahal di rumahnya, ia tetap mengenakan kaus oblong seperti biasa. Padahal, harga satu pot tanaman saja cukup untuk membeli beberapa setel pakaian branded, lho.

Tak hanya saat sedang di rumah saja, Soimah juga tetap tampil sederhana apa adanya saat berkunjung ke rumah rekan sesama seniman, Butet Kartaredjasa, beberapa waktu lalu. Alih-alih pamer tas branded layaknya orang kaya pada umumnya, ia justru hanya mengenakan kaus oblong andalannya.

Kesederhanaan Soimah

Potret kesederhanaannya juga terlihat saat ia sedang berlibur keluar negeri, lho! Ini dia gaya Soimah dan suami yang hanya mengenakan kaus biasa dan sunglasses saat sedang menikmati keindahan hutan bambu Arashiyama di Kyoto, Jepang.

Soimah, Meski Sudah Sukses Namun Tetap Hidup Sederhana_womanindonesia.co.id
Istimewa

Penampilannya di televisi juga sering mengundang tawa banyak orang. Ia dan keluarganya masih sering makan di warung-warung pinggir jalan. Soimah juga tak malu tampil apa adanya di depan publik.

Nah, itulah salah satu inspirasi artis sukses yang memilih hidup sederhana dan tak neko-neko. Walau hidup serba kecukupan dan harta berlebih, nyatanya mereka memilih untuk menikmati hidupnya dengan sederhana.

Mereka juga tidak memamerkan kemewahan yang sebenarnya mereka miliki kepada publik. Semoga menginspirasi Anda!

Recommended By Editor

Kedai Kreatif 2025 Perkuat UMK Perempuan Lewat Pelatihan Keamanan Pangan

Cara Pulihkan Kepercayaan Diri Ibu Pasca-Melahirkan Sesar Lewat Kampanye “Treat You Right”

Asal Usul Donat, dari Olykoek Belanda hingga Inovasi Donat Labu Creamy Juara yang Guilty-Free

Menginspirasi! Fitriesya Maulani Buktikan Perempuan Bisa Memimpin Bisnis Berat


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Share31Tweet19Pin7

RELATED ARTICLES

Kedai Kreatif 2025 Perkuat UMK Perempuan Lewat Pelatihan Keamanan Pangan_Womanindonesia.co.id
Economics & Culture

Kedai Kreatif 2025 Perkuat UMK Perempuan Lewat Pelatihan Keamanan Pangan

1 day ago
Cara Pulihkan Kepercayaan Diri Ibu Pasca-Melahirkan Sesar Lewat Kampanye “Treat You Right”_Womanindonesia.co.id
Mood

Cara Pulihkan Kepercayaan Diri Ibu Pasca-Melahirkan Sesar Lewat Kampanye “Treat You Right”

2 weeks ago
Asal Usul Donat, dari Olykoek Belanda hingga Inovasi Donat Labu Creamy Juara yang Guilty-Free_Womanindonesia.co.id
Inspirations

Asal Usul Donat, dari Olykoek Belanda hingga Inovasi Donat Labu Creamy Juara yang Guilty-Free

2 months ago
Menginspirasi! Fitriesya Maulani Buktikan Perempuan Bisa Memimpin Bisnis Berat_Womanindonesia.co.id
Story

Menginspirasi! Fitriesya Maulani Buktikan Perempuan Bisa Memimpin Bisnis Berat

2 months ago
Tips Memilih Kompor untuk Dapur Modern_Womanindonesia.co.id
Technology & Otomotive

Tips Memilih Kompor untuk Dapur Modern

2 months ago
Kolaborasi Lintas Gender: Kunci Merdeka dari Bias di Dunia Kerja_Womanindonesia.co.id
Economics & Culture

Kolaborasi Lintas Gender: Kunci Merdeka dari Bias di Dunia Kerja

3 months ago
Next Post
6 Kelebihan Mengolah Makanan Dengan Cara Mengukus_womanindonesia.co.id

6 Kelebihan Mengolah Makanan Dengan Cara Mengukus

WOMANINDONESIA

Informasi Terkini Untuk Perempuan Indonesia, Mulai Dari Kesehatan, Lifestyle, Keuangan, Fashion, Relationship, Food Review, Hot Issue Terkini dan Terbaru Hari Ini.

Topik Pilihan

usus makan uang bahan nasi run kerja anak iu kai sehat kesehatan ibu aman erha bar Indonesia os Me sel ikan alam

Informasi

  • About Us
  • Career
  • Media Kit
  • Contact Us
  • Sitemap

Alamat Redaksi

PT. Komunikasi Perkasa Indonesia. Epicentrum Walk Lt. 3 Unit A306-A307 Kawasan Rasuna Epicentrum Jl. HR. Rasuna Said, Kuningan, Jakarta 12960.

: halo@womanindonesia.co.id
: 0812 8877 7317
: +62 812 8877 7317
: +62 812 8877 7317

BLOGROLL

  • Womenpedia
  • Trend.co.id
  • Create.web.id
  • zonanusantara.com
  • Desa.or.id
  • RedJasa.com
  • School.sch.id
  • SEO.sch.id
  • SLI.sch.id
  • Urbanoir.net
  • YPI.ac.id
  • idkoe.com
  • Privacy Policy
  • Term & Conditions
  • Indeks

© 2021 womanindonesia.co.id - All rights reserved. | DMCA.com Protection Status

No Result
View All Result
  • News
    • Entertaintment
    • Politics
    • Economics & Culture
    • Technology & Otomotive
  • Lifestyle
    • Beauty
    • Fashion
    • Financial
  • Healthy
    • Activity
    • Food
    • Mood
  • Relationship
    • Dating
    • Parenting
    • Married
    • Sex
  • Review
    • Hotel & Resto
    • Books
    • Movie
    • Music
  • Inspirations
    • Profile
    • Story
  • K-POP
  • Motivasi
    • Jiwa Bahagia
  • Quotes
  • Event

© 2021 womanindonesia.co.id - All rights reserved. | DMCA.com Protection Status

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist