Indeks
Cerita Kita
Friday, June 13, 2025
No Result
View All Result
  • News
    • Economics & Culture
    • Entertaintment
    • Technology & Otomotive
  • Beauty
  • Lifestyle
    • Fashion
    • Financial
  • Healthy
    • Activity
    • Food
    • Mood
  • Relationship
    • Dating
    • Married
    • Parenting
    • Sex
  • Review
    • Books
    • Hotel & Resto
    • Movie
    • Travelling
  • Inspirations
    • Profile
    • Story
  • K-POP
  • Event
#Quotes
Home Healthy Activity

4 Penyebab Morning Sickness Pada Ibu Hamil dan Cara Mengatasinya

Kondisi morning shickness normal terjadi pada ibu hamil dan akan menghilang setelah melewati trimester.

Ditulis oleh Andi Mardana
7 October 2021 wi
in Activity, Healthy
4 Penyebab Morning Sickness Pada Ibu Hamil dan Cara Mengatasinya_Womanindonesia.jpg

Morning sickness/Istimewa

100
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

Womanindonesia.co.id – Morning Sickness adalah kondisi mual dan muntah yang dialami ibu hamil pada masa awal kehamilan. Biasanya morning sickness dialami di trimester (3 bulan pertama kehamilan). Kondisi ini normal terjadi pada ibu hamil dan akan menghilang setelah melewati trimester.

Gejala morning sickness adalah mual, yang muncul terutama pada pagi hari. Terkadang mual ini dapat berujung pada muntah yang tidak terlalu banyak. Gejala lain yang bisa menyertai adalah pusing, lemas, dan sensitif terhadap bau-bauan menyengat.

4 Penyebab Morning Sickness Pada Ibu Hamil dan Cara Mengatasinya_Womanindonesia.jpg
Morning sickness/Istimewa

Ada beberapa faktor yang menjadi penyebab morning sickness, yaitu:

1. Kadar estrogen

Meningkatnya kadar estrogen di dalam tubuh, hingga 100 kali lebih tinggi, saat hamil dipercaya berkontribusi pada rasa mual.

2. Kadar progesteron

Tingginya kadar hormon progesteron memicu berbagai gejala sindrom pramenstruasi, seperti mual, nyeri payudara, kembung, dan perubahan mood. Inilah yang juga menjadi penyebab mual saat hamil.

3. Hipoglikemia

Hipoglikemia atau gula darah rendah juga diduga bisa memicu rasa mual saat hamil. Hipoglikemia kerap terjadi pada ibu hamil karena plasenta menguras energi dari tubuh ibu.

4. Human chorionic gonadotropin (hCG)

Kadar hCG sebenarnya menjadi tolak ukur bahwa kehamilan berkembang dengan baik. Biasanya hormon ini berada di puncaknya saat usia kehamilan menginjak 9 minggu. Lalu, seiring berjalannya waktu kadar ini mulai turun ketika plasenta mulai meningkatkan kadar hormon lainnya seperti estrogen dan progesteron. Oleh sebab itu, di minggu ke-12 hingga minggu ke-16 kehamilan rasa mual biasanya mulai menurun.

Indra penciuman yang sensitif

Selama kehamilan, biasanya ibu hamil cenderung memiliki indra penciuman yang lebih sensitif. Hal ini diduga kuat merangsang mual secara berlebihan. Namun, bagaimana tips mengatasinya? Nah simak berikut ini:

Jika morning sickness yang Anda alami masih tergolong normal, Anda dapat menanganinya sendiri di rumah. Jangan biarkan morning sickness mengganggu aktivitas keseharian Anda. Beberapa cara berikut dapat membantu mengatasinya:

4 Penyebab Morning Sickness Pada Ibu Hamil dan Cara Mengatasinya_Womanindonesia.jpg
Mendampingi ibu hamil/shutterstock
  1. Beristirahat dengan cukup karena kelelahan dapat memperparah morning sickness.
  2. Ketika bangun tidur di pagi hari, sebelum beranjak dari tempat tidur, cobalah langsung makan sedikit roti kering atau biskuit. Lakukan juga ketika terbangun pada malam hari.
  3. Minum air putih yang cukup pada pagi hari bisa membantu mengurangi rasa mual.
  4. Sebaiknya jangan makan makanan yang panas, karena aromanya akan lebih tercium dibanding ketika makanannya sudah lebih dingin.
  5. Pilihlah makanan yang tinggi kandungan protein dan karbohidrat serta mudah dicerna, misalnya keju, kraker, susu dan yoghurt, selai kacang, atau apel.
  6. Hindari makanan yang berlemak, mengandung garam tinggi, dan pedas.
  7. Sebaiknya makan dengan porsi sedikit tetapi sering daripada porsi besar sekaligus. Ibu hamil sering merasa lapar, biasanya setiap 1-2 jam.

Itulah empat faktor pemicu morning sickness pada ibu hamil serta cara mengatasinya.

Recommended By Editor

5 Bahaya Tidur di Kamar Lembap yang Sering Diabaikan

Kolaborasi Alfamart Bersama SGM Eksplor, Luncurkan Kalkulator Zat Besi di Alfagift

Syifa Hadju Ajak Perempuan Indonesia Memilih Pembalut Ramah Lingkungan

Manfaat Multi-Learning bagi Tumbuh Kembang Si Kecil: Siapkan Generasi Hebat yang Future-Ready


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Share30Tweet19Pin31

RELATED ARTICLES

5 Bahaya Tidur di Kamar Lembap yang Sering Diabaikan_Womanindonesia.co.id
Activity

5 Bahaya Tidur di Kamar Lembap yang Sering Diabaikan

7 days ago
Peluncuran kalkulator zat besi, sebagai kolaborasi Alfamart & SGM (Tangerang, 06/4/25)
News

Kolaborasi Alfamart Bersama SGM Eksplor, Luncurkan Kalkulator Zat Besi di Alfagift

1 week ago
Syifa Hadju Ajak Perempuan Indonesia Memilih Pembalut Ramah Lingkungan_Womanindonesia.co.id
Activity

Syifa Hadju Ajak Perempuan Indonesia Memilih Pembalut Ramah Lingkungan

1 week ago
Manfaat Multi-Learning bagi Tumbuh Kembang Si Kecil: Siapkan Generasi Hebat yang Future-Ready_Womanindonesia.co.id
Parenting

Manfaat Multi-Learning bagi Tumbuh Kembang Si Kecil: Siapkan Generasi Hebat yang Future-Ready

1 week ago
Basket Bukan Sekadar Olahraga: Sun Life Gaungkan Semangat Hidup Sehat untuk Generasi Muda_Womanindonesia.co.id
Healthy

Basket Bukan Sekadar Olahraga: Sun Life Gaungkan Semangat Hidup Sehat untuk Generasi Muda

2 weeks ago
Rutin Minum Susu Apakah Bisa Mencegah Osteoporosis?_Womanindonesia.co.id
Healthy

Rutin Minum Susu Apakah Bisa Mencegah Osteoporosis?

2 weeks ago
Next Post
NCT 127 Mengumumkan Album Studio Ketiga Versi Repackage_Womanindonesia.jpg

NCT 127 Mengumumkan Album Studio Ketiga Versi Repackage

WOMANINDONESIA

Informasi Terkini Untuk Perempuan Indonesia, Mulai Dari Kesehatan, Lifestyle, Keuangan, Fashion, Relationship, Food Review, Hot Issue Terkini dan Terbaru Hari Ini.

Topik Pilihan

usus makan uang bahan nasi anak run kerja iu kai sehat kesehatan ibu aman erha bar Indonesia os Me sel ikan alam

Informasi

  • About Us
  • Career
  • Media Kit
  • Contact Us
  • Sitemap

Alamat Redaksi

PT. Komunikasi Perkasa Indonesia. Epicentrum Walk Lt. 3 Unit A306-A307 Kawasan Rasuna Epicentrum Jl. HR. Rasuna Said, Kuningan, Jakarta 12960.

: [email protected]
: 0812 8877 7317
: +62 812 8877 7317
: +62 812 8877 7317

BLOGROLL

  • Womenpedia
  • Trend.co.id
  • CaraLengkap.com
  • Create.web.id
  • DapurLetters.com
  • JasaSaya.com
  • KataSandi.com
  • zonanusantara.com
  • Desa.or.id
  • RedJasa.com
  • School.sch.id
  • SEO.sch.id
  • SLI.sch.id
  • Social.or.id
  • Whuzzz.com
  • TukuDong.com
  • Urbanoir.net
  • YPI.ac.id
  • idkoe.com
  • bukupandu.com
  • Privacy Policy
  • Term & Conditions
  • Indeks

© 2021 womanindonesia.co.id - All rights reserved. | DMCA.com Protection Status

No Result
View All Result
  • News
    • Entertaintment
    • Politics
    • Economics & Culture
    • Technology & Otomotive
  • Lifestyle
    • Beauty
    • Fashion
    • Financial
  • Healthy
    • Activity
    • Food
    • Mood
  • Relationship
    • Dating
    • Parenting
    • Married
    • Sex
  • Review
    • Hotel & Resto
    • Books
    • Movie
    • Music
  • Inspirations
    • Profile
    • Story
  • K-POP
  • Motivasi
    • Jiwa Bahagia
  • Quotes
  • Event

© 2021 womanindonesia.co.id - All rights reserved. | DMCA.com Protection Status

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist